Monday, March 22, 2010

KEPALSUAN

Dizaman akhir ini kejahatan tambah merajalela mulai dari kelas atas sampai kelas bawah semuanya ada, entah apa yang dipikirakan mereka sampai-samapi berani melakukan kejahatan. Kawan sebuah kejahatan itu jahat, tetapi sebuah kepalsuan itu lebih jahat dari pada sebuah kejahatan karena kita tidak akan pernah tahu kebenaranya.

No comments:

Post a Comment